Diagram sekuensial adalah diagram interaksi yang disusun berdasarkan urutan waktu. Kita membaca diagram sekuensial dari atas ke bawah. Setiap diagram sekuensial merepresentasikan satu flow dari beberapa flow di dalam use case.

Diagram sekunsial adalah diagram yang menunjukkan interaksi antara aspek (pengguna maupun sistem) terhadap waktu. Didalam aplikasi ini, objek-objek yang terlibat adalah pengguna, web browser, web server, Google Maps server, dan Google Maps Database.
Use Case
Proses pertama yang terjadi adalah pengguna membuka halaman situs, dan bentuk awal peta akan langsung di-load. Proses ini akan dijalankan oleh web server yang akan mengirim request ke Google Maps server. Google Maps server yang akan mengirim request ke Google Maps server. Google Maps server akan mengembalikan data dan link yang diminta. Web server akan kembali memproses link tersebut untuk selanjutnya di kirimkan ke web browser untuk di-compile.

Diagram Sekuensial : Tahap 1
Diagram Sekuensial : Tahap 2


Diagram Sekuensial : Tahap 3

Proses selanjutnya terjadi di saat pengguna memilih objek yang ingin dilihat. Saat pengguna menentukan pilihannya, web browser akan memproses pilihan tersebut ke web server dimana terjadi hubungan dengan database XML. Data dari XML yang antara lain berisi lokasi koordinat yang diperllukan dari database-nya, data tersebut dikembalikan ke web server, untuk selanjutnya bersama data lain yang terdapat pada XML ditampilkan pada web browser.

0 komentar:

Posting Komentar